ANALYSIS OF GENDER EQUALITY IN THE FILM BARBIE THE MOVIE

Ika Fitri Alviyanti, Fuad Mahbub Siraj

Abstract


Gender-based discrimination still occurs in various aspects of life. In fact, currently gender equality has experienced extraordinary progress. The nature and severity of discrimination varies widely between countries and regions. Women do not enjoy equal access to political, social and economic rights in any country or region in the world. This research is qualitative research with the type of library research. This research seeks to understand how gender equality is represented in the Barbie film using descriptive analysis methods. The primary data source used in this research is the film Barbie The Movie. This primary source is in the form of scenes or images that show gender equality in the film Barbie The Movie. This data is obtained from the Loklok application. Later, relevant data will be collected and examined through an analysis process. The results of this research show how the Barbie film inspires women around the world and promotes gender equality. Through engaging storytelling, Barbie films inspire girls to recognize gender differences, believe in themselves, and achieve their goals.

Diskriminasi berbasis gender masih terjadi di berbagai aspek kehidupan. Faktanya, saat ini kesetaraan gender telah mengalami kemajuan yang luar biasa. Sifat dan tingkat keparahan diskriminasi sangat bervariasi antar negara dan wilayah. Perempuan tidak menikmati akses yang sama terhadap hak-hak politik, sosial dan ekonomi di negara atau wilayah mana pun di dunia. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian kepustakaan. Penelitian ini berupaya memahami bagaimana kesetaraan gender direpresentasikan dalam film Barbie dengan menggunakan metode analisis deskriptif. Sumber data primer yang digunakan dalam penelitian ini adalah film Barbie The Movie. Sumber primer ini berupa adegan atau gambar yang menampilkan kesetaraan gender dalam film Barbie The Movie. Data ini didapat dari aplikasi Loklok. Nantinya, data yang relevan akan dikumpulkan dan diperiksa melalui proses analisis. Hasil penelitian ini menunjukkan bagaimana film Barbie menginspirasi perempuan di seluruh dunia dan mempromosikan kesetaraan gender. Melalui penyampaian cerita yang menarik, film Barbie menginspirasi anak perempuan untuk mengenali perbedaan gender, percaya pada diri sendiri, dan mencapai tujuan mereka.

Keywords


Barbie; Film; Feminism; Gender Equality.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.15548/al-adyan.v4i2.7069
Abstract views : 1519 times
PDF : 1035 times

References


Ariwiyantoro, E. (2021). Kerangka Teori. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

barbiemovie.id. (n.d.). https://www.barbiemovie.id/. https://www.barbiemovie.id/

Devira Prastiwi. (2023). 8 Fakta Film Barbie yang Baru Rilis di Indonesia, Sosok Margot Robbie hingga Sinopsisnya. Liputan 6.

Fibriyanti, I. (2020). Implementasi Kesetaraan Gender Dalam Pendidikan di Madrasah Aliyah Negeri Kota. Journal Insan Cendekia, 10–32.

Harris, K. M. A., & Muhtar, A. (2019). The concept of gender equality in Islam and the west. Afkar, 21(2), 33–74. https://doi.org/10.22452/afkar.vol21no2.2

Karim, A. (2014). ( Model Penelitian Kualitatif tentang Perempuan dalam Koridor Sosial Keagamaan ). Fikrah, 2(1), 57–74.

Marzuki. (2017). Studi Tentang Kesetaraan Gender dalam Berbagai Aspek. Studi Tentang Kesetaraan Gender Dalam Berbagai Aspek, 1(1), 1–13.

Maslamah dan Suprapti Muzani. (2014). Konsep-konsep Gender menurut Perspektif Islam. Jurnal SAWWA, 9(2), 275–286.

Maulidina, S. (2020). Representasi Feminisme Dalam Film 3 Srikandi (Studi Analisis Semiotika). Skripsi, 32.

Mulachela, H., Paramita, E. P., & Teluma, A. R. L. (2019). Pesan Kesetaraan Gender dalam Film “ Marlina Si Pembunuh Dalam Empat Babak .” 2(3), 136–147.

Ninla Elmawati Falabiba. (2019). Konsep Dasar Gender. Kesetaraan Gender & Posisinya, 12–71.

Nur Ramadhaningtyas. (2023). Fakta Menarik Film Barbie The Movie yang Tayang 19 Juli 2023, Margot Robbie Jadi Pemeran Utama. Bangkapos.

Suhra, S. (2013). Kesetaraan Gender Dalam Perspektif Al-Qur’an Dan Implikasinya Terhadap Hukum Islam. JurnalAl-Ulum, 13(2), 373–394.

Sulistyowati, Y. (2021). Kesetaraan Gender Dalam Lingkup Pendidikan Dan Tata Sosial. IJouGS: Indonesian Journal of Gender Studies, 1(2), 1–14. https://doi.org/10.21154/ijougs.v1i2.2317

Susanto, D. (2013). Kajian tentang feminisme: pengertian, sejarah, teologi dan aliran-aliran dalam Feminisme. Kajian Tentang Feminisme: Pengertian, Sejarah, Teologi Dan Aliran-Aliran Dalam Feminisme, Feminisme, Teologi, Ideologi, 25–63.

Suwastini, N. K. A. (2013). Perkembangan Feminisme Barat Dari Abad Kedelapan Belas Hingga Postfeminisme: Sebuah Tinjauan Teoretis. Jurnal Ilmu Sosial Dan Humaniora, 2(1), 198–208. https://doi.org/10.23887/jish-undiksha.v2i1.1408

Swirsky, J. M., & Angelone, D. J. (2016). Equality, empowerment, and choice: what does feminism mean to contemporary women? Journal of Gender Studies, 25(4), 445–460. https://doi.org/10.1080/09589236.2015.1008429

Tune Sumar, W. (2015). IMPLEMENTASI KESETARAAN GENDER DALAM BIDANG PENDIDIKAN. Jurnal Musawa IAIN Palu, 7(1), 158–182. https://doi.org/10.1016/j.anuro.2003.10.003


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Al-Adyan: Journal of Religious Studies

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Departement Religious Studies of The Faculty Ushuluddin and Religious Studies State Islamic University Imam Bonjol Padang
Jl. M. Yunus No. 1, Lubuk Lintah, Kuranji. 
Kota Padang, Sumatera Barat 25153
E-mail: al-adyan@uinib.ac.id


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.