IDENTITAS AGAMA LOKAL (Studi Kasus Aliran Kebatinan)

Darmansyah Darmansyah

Abstract


Abstrak :  Eksistensi agama lokal seperti aliran kebatinan meskipun mengalami diskriminasi tetaplah berkembang dan banyak diminati. Klaim keberaran yang kerap kali disuarakan oleh agama formal seperti Islam, Katolik, Kristen, Hindu, Budha, Konghucu tidak membuat penganut agama lokal takut apalagi pindah kepercayaan. Menariknya, penganut agama “resmi” secara sadar atau tidak, sering bercampur keyakinannya dengan kepercayaan agama lokal.

Kata kunci : Politik identitas, Agama Lokal, Kebatinan


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.15548/ja.v10i2.2202
Abstract views : 566 times
PDF : 730 times

References


Barret, David dan Todd Johnson, “Annual Statistical Table on Global Mission: 2003” dalam International Bulletin of Missionary Research, vol. 27, no.1, Th. 2003

Efendi, Bahtiar, Masyarakat Agama dan Pluralisme Keagamaan: Perbincangan Mengenai Islam, Masyarakat Madani dan Etos Kewirausahaan, Jogjakarta: Galang Press, 2001.

Ma’ruf, Jamhari, Pendekatan Antropologi Dalam Kajian Islam, Artikel Pilihan dalam Direktorat Perguruan Tinggi Agama Islam Departemen Agama RI, www.ditpertais.net.

Mertodipuro, Sumantri, “Aliran Kebatinan di Indonesia”, Mayapada, No. 13, 1967.

Mulder, Niels, Kebatinan dan Hidup Sehari-hari Orang Jawa; Kelangsungan dan Perubahan Kulturil, Jakarta: Gramedia, 1980

Mulkan, Abdul Munir, “Dilema Manusia dengan Diri Tuhan” kata pengantar dalam Th. Sumartana (ed.) Pluralis, Konflik, dan Pendidikan Agama di Indonesia, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2001

Rasyidi, H.M., Islam dan Kebatinan, Jakarta: Yayasan Islam Studi Club Indonesia, 1967

Scharf, Betty R, Sosiologi Agama, terj. Machnun Husein, Jakarta: Kencana, 1995

Stange, Paul, Kejawen Modern: Hakikat dalam Penghayatan Sumaroh, Yogyakarta: LKiS 2009

Subagyo, Rahmat, “Kepercayaan Kebatinan Kerohanian Kejiwaan dan Agama”. Majalah Spektrum, No. 3, Th.1973.

Sumardjan, Selo, “Ilmu Gaib, Kebatinan dan Agama dalam Kehidupan Masyarakat”, dalam Simposium IAIN Syarif Hidayatullah.

______, Mengamankan Sila Ketuhanan Yang Maha Esa, Jakarta: CV. Tanjung Pengharapan, 1970.

Suwarno, Imam S, Konsep Tuhan, Manusia, Mistik dalam Berbagai Kebatinan Jawa, Jakarta: Rajawali Pers, 2005.

UU No.1/PNPS/1965, UU No.5/1969 tentang Pencegahan Penyalahgunaan dan/atau Penodaan Agama


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Faklutas Ushuluddin dan Studi Agama, UIN Imam Bonjol Padang
Jl. Prof. Mahmud Yunus Lubuk Lintah, Kel.Anduring. 
Kec.Kuranji, Kota Padang, SUMBAR
Tlp/Fax: 
Handphone: 
E-mail: al-aqidah@uinib.ac.id


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.