IMPLEMENTASI NILAI PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER DI MIN 1 KOTA PADANG

Rendy Nugraha Frasandy

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai-nilai yang terdapat dalam penguatan Pendidikan Karakter berbasis budaya sekolah di MIN 1 Kota Padang. Penelitian ini dikemas dengan desain deskriptif kualitatif, dimana sumber data adalah pendidik, kepala sekolah, dan peserta didik MIN 1 Kota Padang. Dalam mengumpulkan data penulis menggunakan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Untuk menganalisa data penulis menggunakan metode induktif, deduktif dan komperatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ; Nilai-nilai karakter utama PPK berbasis budaya di MIN 1 Kota Padang yaitu: Pertama, religius dibuktikan dengan kegiatan Tahfiz Qu’an dan praktek Ibadah, Kedua nasionalis dengan kegiatan upacara setiap hari senin dan hari rabu menyanyikan lagu Nasional, Ketiga  mandiri dibuktikan dengan kegiatan literasi sebelum pembelajaran, siswa bebas memilih buku yang disenanginya, Keempat gotong-royong yaitu dengan kegiatan setiap hari setelah selesai kegiatan apel pagi, sebelum masuk ke dalam kelas majelis guru dan peserta didik melakukan gerakan “pungut sampah).  Dan Kelima integritas yaitu dengan kegiatan anti menyontek kepada seluruh siswa-siswi, dengan membuat tulisan-tulisan kreatif, dalam bentuk slogan dan poster kreatif.

Keywords


Nilai, Penguatan Pendidikan Karakter



DOI: https://doi.org/10.15548/jta.v11i2.3228
Abstract views : 137 times
PDF (Bahasa Indonesia) : 181 times

References


Achmadi, 2010. Idiologi Pendidikan Islam, Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Aunillah Nurla Isna, 2011. Panduan Penerapan Pendidikan Karakter, Yogyakarta:Laksana

Bungin Burhan, 2007. Metodologi Penelitian Kualitatif, Jakarta: Raja Grafindo Persada Hadeli. 2002. Metode penelitian, Padang: Baitul Hikmah

Dewey, John. 1964. Democracy and Education, New York: The Macmillan Company

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2016. Konsep dan Pedoman Penguatan Pendidikan karakter Tingkat Sekolah Dasar dan Menengah Pertama, Jakarta: Kemendikbud.

Koesoema A Doni, 2007. Pendididkan Karakter: Strategi Mendidik Anak di Zaman Global, Jakarta: Grasindo

Nana Sudjana dan Ibrahim, 1989. Penelitian dan Penilaian Pendidikan, Bandung: Sinar Baru.

Nuh, Muhammad. 2010. Kerangka Acuan Pendidikan Karakter Tahun Anggaran. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan Nasional.

Peraturan Presiden, 2017. Tentang Penguatan Pendidikan Karakter. Jakarta : Perpres.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, 2018. Tentang Penguatan Pendidikan Karakter Pada Satuan Pendidikan Formal. Jakarta : Permendikbud

Samani Muchlas dan Hariyanto, 2013. Konsep dan Model Pendidikan Karakter, Bandung: Remaja Rosdakarya

Satori Djam’am dan Aan Komariah, 2011. Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung: Alfabeta, cet ke-3

Sugiyono, 2015. Memahami Penelitian Kualitatif, Bandung: Alfabeta

Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 tahun 2003, Sistem Pendidikan Nasional, pasal 2 Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentangn SISDIKNAS & Peraturan Pemerintah RI. Tahun 2010 tentang Penyelenggaraan Pendidikan serta wajib Belajar, Bandung: Citra Umbara, 2009, cet. ke-3

Wibowo Agus, 2013. Pendidikan Karakter di Perguruan Tinggi, Yogyakarta: Pustaka Pelajar Wibowo Timothy, 2017. Pendidikan Karakter Adalah Pendidikan Untuk 275 Juta Pendududk Indonesia , 2012, diakes dari http://www. Pendidikan karakter. Com/ Pentingya Pendidikan Karakter dalam Dunia Pendidikan/ Pada tanggal 21-03

Wibowo Timothy, 2017. Pendidikan Karakter Adalah Pendidikan Untuk 275 Juta Pendududk Indonesia , 2012, diakes dari http://www. Pendidikan karakter. Com/ Pentingya Pendidikan Karakter dalam Dunia Pendidikan/ Pada tanggal 21-03

Zubaedi, 2012. Desain Pendidikan Konsepsi dan Aplikasinya dalam Lembaga Pendidikan, Jakarta: Prenada Media Group.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.