PEMBANGUNAN KAPASITAS: STUDI MANAJEMEN PEMBERDAYAAN KELUARGA PADA POS PEMBERDAYAAN KELUARGA (POSDAYA) DI SUMATERA BARAT

Edi Suandi

Abstract


Tulisan ini membahas tentang pembangunan kapasitas dan pembelajaran untuk menyelidiki bagaimana pengembangan pemberdayaan masyarakat nagari di Provinsi Sumatera Barat dalam meningkatkan kesejahteraan dan pengentasan kemiskinan. Dan juga  mengeksplorasi cara-cara di mana manjemen pemberdayaan dapat memberikan peluang dan peningkatan kapasitas untuk masyarakat. Posdaya merupakan suatu forum silaturahmi, advokasi,   komunikasi,   informasi,   edukasi dan sekaligus wadah koordinasi penguatan fungsi keluarga secara terpadu. Posdaya memberikan   hasil   yang nyata dalam membangun pelayanan publik yang baik dalam mendukung program pemerintah. Karena itu, pemerintah daerah perlu mensiasati kegiatan pos daya di masyarakat agar dapat berlangsung dengan sinergi dan berkelanjutan dengan terus membina dan mendampingi. Maka perlunya masing-masing aktor pembangunan meningkatkan peran-peran edukatif,  fasilitatif,  representatif  dan teknis. Kegiatan posdaya membutuhkan relawan yang tidak hanya yang siap dalam hal fisik namun juga mental dan spiritual. Metodologi Penelitian : Literature Riview dan pendekatan studi kasus terhadap Posdaya-posdaya di Sumatera Barat.

Keywords


Pembangunan kapasitas; Manajemen Pemberdayaan dan posdaya

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.15548/jmd.v0i0.1066
Abstract views : 237 times
PDF : 177 times

References


Appadurai,A.(2004).The capacitytoaspire:Culturean dthetermsofrecognition.In V. Rao &M. Walton (Eds.),Cultureand publicaction:Acrossdisciplinarydialogue on development policy (pp. 59–84). Washington: World Bank Publications.

Baker,J.,Lynch,K.,Cantillon,S.,&Walsh,J.(2 004).Equality: Fromtheoryto action.NewYork:PalgraveMa cmillan.

Bandura,A.(1977).Social learningtheory.EnglewoodCl iffs, NJ:PrenticeHall.

Bandura,A.(1991).Cognitivetheoryofm oralthoughtandaction.InW. M.Kurtines

Bandura,A.(1997). Selfefficacy:Theexerciseofcontrol. NewYork:Freeman.Bandura , A. (1998).Personalandcollect iveefficacyinhumanadapta tion andscience.Personal,sociala nd culturalaspects(1, pp. 51– 71).Hove:PsychologyPress.

Bandura,A. (2006).Adolescentdevelop ment fromanagenticperspective.I n F.Pajares &T. Urdan (Eds.), Self-efficacybeliefs of adolescents(pp. 1–

.

Greenwich,Connecticut :InformationAge Publishing.

Bivens, F., Moriarty, K., &Taylor, P. (2009).Transformativeed ucationandits potentialfor changingthelivesof childrenindisempoweringc ontexts.

IDS Bulletin,40(1),97– 108.https://doi.org/10.11 11/j.17595436.2009.00014.x. Bockstael,E.(2017).Criticalcapacityde velopment:Anaction research approachin coastal Brazil.WorldDevelopment,94 , 336–345. https://doi.org/10.1016/ j.worlddev.2017.01.017.

Botchway,K.(2001).Paradoxof empowerment: Reflectionsonacasestudyfr omNorthern Ghana.WorldDevelopment,2 9(1),135–153.

Bussey,K.,&Bandura,A.(1999).Socialcog nitivetheoryofgenderdevel opmentanddifferentiation. PsychologicalReview,106(4), 676–713.

Charrad,M.M.(2011).Genderinthe middleeast:Islam,state,agen cy.AnnualReviewofSociology,3 7(1),417– 437.https://doi.org/10.11 46/annurev.soc.012809.10 2554.Chaskin,R.J.(2001).Buil dingCommunitycapacity:Ad


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Al Imam: Jurnal Manajemen Dakwah