BOOK REVIEW Menjinakkan Teroris, Menampilkan Islam yang Humanis

Nuzul Iskandar

Abstract


Muhammad Syahrur bin Daib, insinyur teknik sipil kelahiran Syria ini adalah seorang yang
pernah menggoncangkan dunia pemikiran Arab sekitar dua dekade lalu. Ia merupakan sosok yang
mengagumkan bagi sebagian orang, tetapi menakutkan bagi yang lain. Ia dikagumi karena, walaupun
tidak memiliki basis keilmuan formal dalam studi Islam, namun mampu memberikan tawaran yang
cukup radikal dalam studi-studi keislaman, bahkan ia sempat dinilai sebagai eksponen utama pembaruan
hukum Islam karena gagasannya yang sangat revolusioner dan inovatif itu. Seorang Syahrur mampu
bertahan melakukan riset--yang kemudian ia sebut sebagai pembacaan kritis--terhadap al-Qur'an hampir
20 tahun. Upaya yang sama belum tentu dapat dilakukan oleh mereka yang tamatanan perguruan
tinggi Islam atau studi-studi keislaman. Di sisi lain,
gagasannya cukup ditakuti karena "mengancam"
bangunan hukum Islam dan studi-studi keislaman
yang selama ini dianggap sudah mapan.

Keywords


Teroris. Islam, Humanis

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.15548/turast.v3i1.379
Abstract views : 61 times
PDF : 200 times

References


Clark, Peter. The Sahrur Phenomenon: A Liberal

Islamic Voice From Syria. Islam and ChristianMuslim

Relations,

Vol

No.

, 1996.

Eickelman, Dale F. Islamic Liberalism Strikes Back.

MESSA Bulletin, No. 27, 1993.

Faris, Ahmad Ibn. Maqayis Al-Lughah. Mesir:

Musthafa al-Babi al-Habibi, 1987.

Hajar, Ahmad bin Ali Ibnu. Fath al-Bari. Libanon:

Dar al-Fikr, t.th.

Syahrur, Muhammad. al-Islam wa al-Iman;

Manzhumah al-Qiyam. Damaskus: al-Ahali

al-‘Atiba’ wa al-Nashr wa al-Tauzi’, 1996

_______. al-Kitab wa al-Qur'an; Qira'ah

Mu'ashirah. Damaskus: al-Ahali al-‘Atiba’

wa al-Nashr wa al-Tauzi’, 1990.

_______. Dialektika Kosmos dan Manusia, DasarDasar

Epistemologi

Qurani.

Terj.

Muhammad

Firdaus.

Bandung:

Nuansa,

_______. Dirasah Islamiyah Mu'ashirah fi alDaulah

wa al-Mujtama'.

Damaskus:

al-Ahali

al-‘Atiba’

wa al-Nashr

wa al-Tauzi’.

_______. Masyru’ Mithaq al-‘Amal al-Islami. Terj.

Dale F. Eickelman. Proposal for a Covenant

of Islamic Action. Damaskus: Dar al-Ahali li

al-Nashr wa al-Tawzi’, 2001.

_______. Nahw Ushul al-Jadidah fi al-Fiqh allIslami;

Fiqh

al-Mar'ah.

Damaskus:

Muassasah

al-Dirasat

al-Fikriyah

al-Mu'ashirah.

_______. Tajfif Manabi' al-Irhab. Damaskus:

Muassasah al-Dirasat al-Fikriyah alMu'ashirah.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Turast : Jurnal Penelitian dan Pengabdian

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

Editorial Office
Turast: Jurnal Penelitian dan Pengabdian
Copyright©. Pusat Penelitian dan Publikasi Ilmiah
Lembaga Penelitian dan Pengabdian (LPPM), Gedung Rektorat Lantai I
Kampus III Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang - All rights reserved
Email: lp2m@uinib.ac.id