PENGARUH KAS, UTANG LANCAR DAN HARGA POKOK PENJUALAN TERHADAP LABA KOTOR DI PT. FAST FOOD INDONESIA TBK

WAHJUNY DJAMAA, JAENAL JAENAL, ANESSA MUSFITRIA, RIZAL BAKTI, RIO ELDIANSON

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kas, utang lancar, dan harga pokok penjualan terhadap laba kotor pada PT. Fast Food Indonesia Tbk. Populasi dalam penelitian ini berjumlah satu perusahaan yaitu PT. Fast Food Indonesia Indonesia Tbk. Teknik pengambilan data dengan mengambil data dari website BEI di PT. Fast Food Indonesia Indonesia Tbk. periode 2016-2021 per Triwulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kas tidak berpengaruh signifikan terhadap laba kotor, karena nilai signifikansi kas adalah 0,582 > 0,05. Utang lancar memiliki dampak yang signifikan terhadap laba kotor dengan nilai signifikansi adalah 0,007 < 0,05. Harga pokok penjualan berpengaruh signifikan terhadap laba kotor. Nilai signifikansi variabel harga pokok penjualan adalah 0,001 < 0,05 sehingga dapat disimpulkan bahwa kas, utang lancar, dan harga pokok secara simultan berpengaruh terhadap laba kotor.

Keywords


Kas; utang lancar; harga pokok penjualan; laba kotor

References


Agoes. (2016). Petunjuk Praktis Pemeriksaan Akuntansi oleh Kantor Akuntan Publik. Jakarta: Salemba Empat.

Amaliyah, S., D. Setiadi, dan S. Anwar. (2021). Pengaruh Harga Pokok Penjualan terhadap Laba Kotor melalui Penjualan. ISSN: 2442-4432@2021 FEM. Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Unwir

Arifin, Johar. (2017). SPSS 24 Untuk Penelitian Dan Skripsi. E-Book. EISBN 978-602- 04-7449-6. ISBN 978-602-04-2257-2. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Bustami, B. & Nurlela. (2014). Akuntansi Biaya. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Carter, W.K. (2012). Akuntansi Biaya 1. Edisi 14. Jakarta: Salemba Empat.

Dalimunthe, Sarifan N.J. (2017). Pengaruh Penjualan dan Harga Pokok Penjualan terhadap Laba Kotor pada PT. Perdana Gapuraprima Tbk. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri Padangsidimpuan.

Dunia, F. A., & W. Abdullah. (2012). Akuntansi Biaya. Jakarta: Salemba Empat.

Effendi, Rizal. (2016). Prinsip-Prinsip Akuntansi. Jakarta: Salemba Empat.

Fahmi, Irham. (2014). Manajemen Keuangan Perusahaan dan Pasar Modal. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Fahmi, Irham. (2020). Analisis Laporan Keuangan. Bandung : Alfabeta.

Fazanah. (2019). Pengaruh Current Ratio (CR), Return On Equity (ROE), Net Profit Margin (NPM), Dan Earning Per Share (EPS) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2015- 2018. Skripsi. Program Studi Akuntansi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi GICI Depok.

Ghozali, Imam. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25. Edisi 9. Semarang: Undip.

Harnanto. (2017). Konsep & Metodologi Penggolongan Biaya Elemen Biaya Produksi Perhitungan Harga Pokok Produk. Yogyakarta: Bagian Penerbitan Universitas Gajah Mada.

Hayati, Maila. (2020) Pengaruh Kas dan Harga Pokok Penjualan terhadap Laba Kotor (Studi Kasus Pada PT. Indofood Sukses Makmur Tbk) Periode 2013 – 2019. Skripsi. Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin.

Hery. (2015). Analisis Kinerja Manajemen. Jakarta: PT Grasindo.

Juan Ng Eng dan T.W. Ersa. (2012). Standar Akuntansi Keuangan edisi II. (Terjemahan Oleh Biro Bahasa Alkemis). Jakarta Selatan: Salemba Empat.

Jumingan. (2019). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Kasmir. (2014). Pengantar Manajemen Keuangan, Edisi 2, Jakarta: Prenada Media.

Kasmir. (2018). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta : Raja Grafindo Persada.

Mayogi, D. G., & Fidiana. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Dividen, Dan Kebijakan Utang Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi. ISSN: 2460-0585. Volume 5. No 1. Januari 2016. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia. Surabaya.

Mulyadi. (2015). Akuntansi Biaya. Edisi Kelima. Yogyakarta: Bagian Penerbitan Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN.

Munawir, S. (2014). Analisa laporan Keuangan. Edisi Keempat. Cetakan Ketiga Belas. Yogyakarta: Liberty.

Najib, Muhammad. (2015). Manajemen Keuangan. Bandung: CV. Pustaka Setia.

Nasution, L. J. S. (2018). Pengaruh Penjualan dan Harga Pokok Penjualan terhadap Laba Kotor Pada PT. Aneka Tambang Tbk. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri Padangsidimpuan.

Pramesti, Getut. (2014). Kupas Tuntas Data Penelitian Dengan SPSS 22. E-Book. ISBN 978-602-02-5541-5. EISBN 978-602-04-9316-9. Jakarta: PT Elex Media Komputindo

Purwaji, A., Wibowo, H.S. Lastanti. (2017). Pengantar Akuntansi 2 Edisi 2. Jakarta: Salemba Empat.

Raharjo, S.S. (2017). Akuntansi Suatu Pengantar. Jakarta: Salemba Empat.

Riyanto, S & A.A. Hatmawan. (2020). Metode riset penelitian kuantitatif. E-Book. ISBN 978-623-02-0537-8. Yogyakarta: DEEPUBLISH.

Rosmiati Desy. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Kebijakan Dividen, Keputusan Investasi, Dan Kebijakan Utang Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industry Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2014-2015). Skripsi. Program Studi Akuntansi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi GICI Depok.

Rudianto. (2012). Pengantar Akuntansi. Jakarta: Erlangga.

Samryn, L. M. (2015). Pengantar Akuntansi. Buku 1. Jakarta: Rajawali Pers.

Siregar, B., B. Suripto., D. Hapsoro, E.W. Lo, E., E. Herowati,L. Kusumasari, Nurofik. (2016). Akuntansi Biaya. Jakarta: Salemba Empat.

Sodikin S,S & B.A Riyono. (2014). Akuntansi Pengantar 1. Yogyakarta: Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sukirno, Sadono. (2015). Mikro Ekonomi, Teori Pengantar. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Supriyono. (2014). Akuntansi Biaya. Yogyakarta: BPFE.

Susilowati, L. (2016). Mahir Akuntansi Perusahaan Jasa dan Dagang. Yogyakarta: Kalimedia.

Suwardjono. (2017). Teori Akuntansi: Perekayasaan Pelaporan Keuangan edisi III. Yogyakarta: Penerbit STIE YKPN.

Syakur, A. S. (2016). Intermediate Accounting. Jakarta: Pembuka Cakrawala.

Widyawati. (2013). Akuntansi Biaya. Jakarta: Salemba Empat.

Yusrizal (2019). Pengaruh Harga Pokok Penjualan terhadap Laba Kotor pada PT. PP London Sumatera Indonesia Tbk Periode 2010-2017. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri Padangsidimpuan.

Zaki. (2012). Akuntansi Keuangan Menengah, cetakan Pertama, Jakarta: Salemba Empat.

www.idx.co.id, Diakses pada tanggal 12 Mei 2022.




DOI: http://dx.doi.org/10.15548/al-masraf.v7i1.419

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

  

View My Stats