HAKIKAT KARIER

Nursyamsi Nursyamsi

Abstract


Karir dalam kehidupan manusia merupakan suatu pola hidup seseorang yang dipelajari dan ditekuni secara terarah dan bertujuan terhadap pekerjaan seseorang dalam kehidupannya. Untuk itu bagaimana seharusnya individu memahami kemampuan yang dimilikinya untuk memiliki pekerjaan sesuai dengan apa yang diharapkan untuk mendapakan dan mengembangkan karier masa depannya, dengan demikian seharusnya individu harus memahami apa sebenarnya karir tersebut dalam hidup, dan bagaimana cara dia mempersiapkan dirinya untuk memasuki dunia kerja tersebut. Ada beberapa ketentuan yang harus dipahami oleh individu dalam dunia kerja antara lain: makna dari karir, faktor yang mempengaruhinya, kesiapan individu dalam mengembangkan karirnya. Keputusan hidup dalam menjalankan karier dan mengembangkannya. Dalam konseling karier, konselor mengarahkan konseli pada beberapa strategi dalam membantu konseli menentukan kecocokan pilihan pekerjaan sesuai kemampuan diri, kelemahan diri, lingkungan pekerjaan,dan pengambilan keputusan berdasarkan pertimbangan yang jelas dan rasional oleh konseli. Karena pekerjaan tidak hanya penghasilan ekonomi, tetapi pekerjaan adalah jalan hidup yang harus ditekuni.


References


Cristes, John. O, (1981). Career Counseling, Models, Methods and Materials. New York MC Grow-Hill Book Com

Healy, Charles G. (1982). Career Development, Counseling Through The Life Stages Massachusetts. Atlantic Avenue, Bostom: Allym & Bacon Inc

Munandir, (1996). Program Bimbingan Karier di Sekolah, Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan

Mawat Supriatna. (2009). Pelayanan Bimbingan Karier Di Sekolah Menengah, Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia

Mohammad Thayeb Masrihu, (1992). Pengantar Bimbingan dan Konseling Karier. Jakarta: Bumi Aksara

Mohamad Surya. (2008). Pengembangan Sumber Daya Manusia Melalui Bimbingan dan Konseling Dalam Pendidikan. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia


Full Text: PDF

DOI: 10.15548/atj.v3i1.537

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal Al-Taujih : Bingkai Bimbingan dan Konseling Islami

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.